-
Ceklik! Ceklik! Aku Potong Kuku = I Trim my Nails
Rp 59.000
Ceklik! Ceklik! Aku Potong Kuku = I Trim my Nails
Penulis dan Ilustrator: Citra Nidya

Sinopsis

Jojo suka sekali menggambar dengan krayon.
Namun, sisa krayon masuk ke dalam kuku Jojo yang sudah panjang.
Jojo harus potong kuku supaya bersih.
Bagaimana, ya, cara Jojo memotong kuku jari tangannya?

Jojo really loves drawing with crayons.
However, a small piece of crayon got stuck under Jojo’s long nails.
Jojo needs to trim the nails to make them clean.
So, how does Jojo cut the nails on his fingers?
Tentang Penulis
Citra Nidya adalah seorang ibu, ilustrator, dan penulis buku anak. Memulai karir sebagai ilustrator lepas pada tahun 2019 dan mulai menulis buku anak pada tahun 2021. Di waktu senggang dia suka membaca buku cerita dan menonton video-video kucing yang lucu.
Keunggulan Ceklik! Ceklik! Aku Potong Kuku
Buku ini mengajarkan anak untuk:
1. Melatih anak untuk menjaga kebersihan.
2. Melatih cara-cara gunting kuku.
3. Melatih anak untuk mandiri,
Spesifikasi Buku
Jenis Buku : Softcover
Ukuran Buku : 21 x 29 cm
Jumlah Halaman : 24 halaman
Harga : Rp. 59.000